Tahun 2022 Sekolah Kedinasan Mulai Masuk SNMPTN/SBMPTN

1 min


64
74 shares, 64 points

Info Pelajar – Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) berencana menggabungkan sekolah kedinasan kedalam Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggu Negeri (SNMPTN) maupun Ujian Tulis Berbasis Komputer-Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (UTBK-SBMPTN).

Prof. Mohammad Nasih selaku ketua LTMPT mengatakan “Sekolah kedinasan akan ikut SNMPTN dan SBMPTN, ini tentu akan sangat bagus untuk di tahun 2022 insyaallah. Kalau perkembangannya cukup menggembirakan di tahun ini”.

Sosialisasi Daring “SNMPTN-UTBK-SBMPTN 2021”

Ia juga mengatakan apabila realisasi penggabungan pada tahun ini berjalan dengan lancar. Sebagai informasi, perguruan tinggi kedinasan yang telah bekerjasama atau MoU dengan LTMPT adalah Politeknik Keuangan Negara-Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (PKN-STAN).

Artikel menarik Lainnya:  4 Jalur Mandiri Universitas Negeri. Pendaftaran Gratis Dengan KIPK!

Lanjutnya, PKN-STAN juga akan menggunakan nilai UTBK sebagai salah satu persyaratan dalam seleksi penerimaan mahasiswa baru, namun untuk persyaratan yang lain sebaiknya siswa menunggu informasi secara resmi dari pihak STAN.

Nasih mengatakan selama ini banyak siswa yang ikut SNMPTN, dan dinyatakan lulus, justru tidak jadi masuk PTN karena memilih mengikuti proses di sekolah kedinasan. Situasi ini dinilai merugikan peserta lain.

Terakhir ia juga mengingatkan, untuk semua siswa yang telah lulus PTN dari jalur SNMPTN untuk sungguh-sungguh menempuh pendidikan tersebut hingga lulus kuliah.

4.8/5 - (6 votes)

Like it? Share with your friends!

64
74 shares, 64 points

What's Your Reaction?

hate hate
590
hate
confused confused
119
confused
fail fail
944
fail
fun fun
826
fun
geeky geeky
708
geeky
love love
357
love
lol lol
473
lol
omg omg
119
omg
win win
944
win
Super Admin

Legend

Berbagi dan belajar adalah kecintaan super admin pelajarinfo.id, semoga dengan adanya pelajarinfo.id dapat berguna bagi semua dan bisa mencapai cita-citanya yang terinspirasi dari UUD 1945 yaitu "Mencerdaskan Kehidupan Bangsa"

0 Comments

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Choose A Format
Personality quiz
Series of questions that intends to reveal something about the personality
Trivia quiz
Series of questions with right and wrong answers that intends to check knowledge
Poll
Voting to make decisions or determine opinions
Story
Formatted Text with Embeds and Visuals
List
The Classic Internet Listicles
Countdown
The Classic Internet Countdowns
Open List
Submit your own item and vote up for the best submission
Ranked List
Upvote or downvote to decide the best list item
Meme
Upload your own images to make custom memes
Video
Youtube and Vimeo Embeds
Audio
Soundcloud or Mixcloud Embeds
Image
Photo or GIF
Gif
GIF format